Thursday, November 22, 2018

[TUTORIAL] Cara Porting ROM MT6582 Kernel 3.10.xx Lolipop

Assalamualaikum wr.wb

Kali ini admin akan membagikan sebuah tutorial seputar Android terutama pada chipset Mediatek6582 Khususnya buat kernel 3.10.54 ke 3.10.72+,Terutama pada Device seperti, Oppo, Micromax, Gionee, Dan masih banyak lainnya. Tutorial ini admin berusaha meringkas dari XDA DEVELOPERS , Dan juga admin berusaha Mencatatnya dengan baik.


Siapa sih yang belum kenal dengan Chipset Dewa ini menurut beberapa developers lainnya baik dari luar negri maupun indonesia.






Mau jadi developers?, Device udah di ROOT?, Bosen dengan costum rom yang Anda install? Coba porting Rom dari chipset lain.

Langsung aja simak tutorial yang admin Share ya.

Note : Tutorial ini bisa juga dengan HP atau tanpa PC


Alat dan bahan :

1. Stockrom HP agan.
2. Rom yang mau di porting berikut admin kasih semua link buat MT6582 kernel 3.10.54 Yang intinya lolipop kernel :
  - SAMSUNG J7
  - SAMSUNG S6
  - ASUS ZENFONE
  - AEX NOUGAT
3. Software unpackboot.img Android Image Kicthen PC
4. Jika agan tidak mempunyai PC bisa Download Tool ini Unpakbootimg apk
5. Winrar bisa download di Google , Rootex Buat yang memakai HP.
6. Kesabaran dan ketelitian.

Tutorial :

1. Ekstrak stockrom device agan dan juga rom yang akan di porting.
2. Buka stockrom yang sudah di ekstrak masuk ke system/etc/ copy folder firmware , wifi , bluetooth , dan juga mdbb salin dari stock ke rom yang akan di porting kalau ada peritah replace silahkan di klik yes.
3. Buka stockrom lagi masuk ke system/lib/hw pilih cameradefault.so salin dari stock e port.
4. Buka lagi stockrom masuk ke system/lib/ pilih :
- libcamalgo
- libcamdrv
- libcameracostum
- libmali
salin semua file diatas dari stock ke port.
5. Buka stockrom masuk ke system/usr/keyloat pilih yang generick.kl salin dari stock ke port.
6. Editing build.prop di system :
- ro.product.model=
- ro,product.brand=
- ro.product.name=
- ro.product.device=
- ro.build.product=
- ro.board.platfrom=mt6582 (tidak boleh di ubah)
- ro.product.manufacturer=
- ro.qemu.hw.mainkeys=1 (bisa di ubah ke 0 jika ingin mengaktifkan navigasi bar)
- ro.lcd.density=220 (standar atau bisa diubah dan sesuaikan dengan stockrom)
kemudian save dan exit.
7. Buka rom port masuk ke folder META-INF/android/updater.script Nah disini adalah proses yang harus teliti karena terdapat banyak kode html yang lumayan rumit jika agan baru pertama kali melihatnya, oke yang pertama adalah:
- Lihat di mmckblp0 baik yang mount,data,cache,ataupun system pasti kode awalnya sama2 mmc, buka stockrom agan dan sesuaikan kodenya contoh:
- mmckblp06 system
- mmckblp08 data
- mmckblp06 cache
- mmckblp06 mount
yang initinya sesuaikan dengan stock contoh 6-8-66 ataupun 5-7-55
9. Cantumkan nama credits atau nama kamu bahwa kamu sudah berusaha keras dalam porting rom Contoh:
ui_print(" ROM SAMSUNG FOR MT6582 KERNEL 3.10.72");
ui_print(" Port By : ISI NAMA AGAN ATAU NAMA credits lainnya ");
jika sudah save dan exit
10. langkah terakhir adalah unpack boot.img yaitu REPLACE KERNEL, download dan ekstrak dulu androidimage.kithennya yang PC Ikuti langkah2 ini:


                                         
-  Buka android image kitchennya yang sudah di ekstrak dan di download tadi 



-  Copy boot img port ke android image kicthenya 




-  Tekan dan seret atau tarik ke arah Unpack yaitu windowsfile.batch








-  Selanjutnya buka folder splitimg dan Copy bootzimage dari stock ke port




-  Jika sudah tekan dan seret folder ramdisk dan splitimg ke Arah Repack





-  Tunggu hingga proses repacking selesai.





-  Terakhir akan ada image.new dan rename menjadi boot sekarang tinggal copy deh ke rom yang sudah selesai di port tadi

11. Selesai dan tinggal di zip kembali.


FIXING BUGS :(


Cara ini bisa digunakan ketika rom yang agan port ketika megalami bugs atau kekurangan dari costum rom yang agan port,


1. Bootlop

- libandroid_runtime.so
- libandroid_servers.so
- libmedia.jni.so

File diatas bertempat di system/lib

2. Camera

- system/etc/media_profile.xml
- system/lib/camera.so
- system/lib/hw/cameradefault.so
- system/lib/camera_client.so
- system/lib/cameracostum.so
- system/lib/cameraservice.so
- system/lib/cameraprofile.so
- system/etc/permissions/android.hardware.camera.xml
- system/lib/Omx buat Screenrecoder/perekam layar

3. Sd card Memory

- system/bin/vold
- system/etc/vold,fstab
- system/etc/vold.fstab.nand

4. Audio sound

- system/lib/audioxx.so

5. GPS

- system/xbin/libmnlp
- system/tec/gps.conf


Gimana tutorialnya simple kan :) , buat yang baru belajar pasti agak sulit, Gak papa bisa dibaca dulu semua sampai hafal hehehehe.
Mungkin itu saja yang Admin share hari ini Tentang Android Khusunya pengguna Chipset MT6582.

Credits guide port rom :

XDA Developers
Android Matrix Developement
MAADR
Manjunath Yashu
Melek Saidani
MT6582 User 
OPPO Neo 5 lolipop Indonesia
Android Porting Team
Faizall TM

Sosial Media Admin :

FACEBOOK
INSTAGRAM
GOOGLE+
YOUTUBE

silahkan di SHARE jika tutorialnya menarik 

Terima Kasih

Disqus Comments